Penahanan Supriyani Ditangguhkan, Persidangan Tetap Lanjut

- Penulis

Selasa, 22 Oktober 2024 - 09:24 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KONSEL, SABHANGKA.COM – Menanggapi kasus Supriyani, S.Pd binti Sudiharjo yang tengah menjalani proses hukum, Kejaksaan Negeri Konawe Selatan bergerak cepat agar mendapatkan penangguhan penahanan. Setelah melalui penetapan hakim, Kepala Kejaksaan Negeri Konawe Selatan memfasilitasi koordinasi dengan Pengadilan Negeri Andoolo. Selasa (22/10/2024).

Kepala Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Konawe Selatan, Teguh Oki Tribowo, S.H., M.H., menjelaskan bahwa meskipun penahanan Supriyani ditangguhkan, persidangan tetap akan dilanjutkan.

Kendati demikian, Kejaksaan berkomitmen menjalankan proses hukum secara profesional demi mencari kebenaran materiil.

“Setiap tahapan akan dilakukan dengan cermat. Jaksa Penuntut Umum akan mempertimbangkan semua aspek relevan dalam penuntutan selanjutnya,” ujar Teguh.

Teguh menambahkan bahwa meskipun Supriyani kini bebas dari penahanan, ia masih diwajibkan mengikuti seluruh proses persidangan yang akan berlangsung di Pengadilan Negeri Andoolo.

Lebih lanjut Teguh menyampaikan, Kejaksaan Negeri Konawe Selatan mengimbau agar semua pihak menghormati proses hukum yang sedang berjalan dan memberikan kesempatan bagi pengadilan untuk mengungkap kebenaran.

“Penangguhan penahanan ini diharapkan dapat memastikan keseimbangan antara hak terdakwa dan kelancaran proses hukum,” pungkas Teguh.

 

Facebook Comments Box
Visited 133 times, 1 visit(s) today
BACA JUGA  Jumlah Kendaraan Bermotor di Muna Tembus 72 Ribu Unit, Sepeda Motor Mendominasi

Penulis : Tim Redaksi

Berita Terkait

Musrenbang Muna 2025: Bachrun-Asrafil Menata Ulang Arah Pembangunan Lewat Potensi Lokal
Hajar Sosi Gaungkan Semangat Ekonomi Desa Lewat Koperasi Merah Putih: “Ini Gerakan Rakyat, Bukan Sekadar Program!”
Arus Balik Lebaran 2025 Membludak, 1.376 Mobil Padati Pelabuhan Tampo
Nyaris Adu Jotos di Pelabuhan Tampo-Torobulu, Gara-gara Nomor Antrian
Ribuan Jamaah Padati Lapangan Napabalano, Idul Fitri Jadi Momen Pererat Silaturahim
Alumni 2009 SMAN 1 Napabalano Gelar Aksi Sosial, Berbagi Kebahagiaan dengan 50 Paket Sembako
Resmi Beroperasi, Ini Tarif Penyeberangan Feri Tondasi-Torobulu untuk Penumpang dan Kendaraan
Unik! Kapolres Konsel Hadirkan Playstation untuk Pemudik di Pelabuhan Torobulu

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 11:52 WITA

Musrenbang Muna 2025: Bachrun-Asrafil Menata Ulang Arah Pembangunan Lewat Potensi Lokal

Senin, 7 April 2025 - 10:46 WITA

Hajar Sosi Gaungkan Semangat Ekonomi Desa Lewat Koperasi Merah Putih: “Ini Gerakan Rakyat, Bukan Sekadar Program!”

Minggu, 6 April 2025 - 15:41 WITA

Arus Balik Lebaran 2025 Membludak, 1.376 Mobil Padati Pelabuhan Tampo

Sabtu, 5 April 2025 - 16:41 WITA

Nyaris Adu Jotos di Pelabuhan Tampo-Torobulu, Gara-gara Nomor Antrian

Sabtu, 29 Maret 2025 - 20:40 WITA

Alumni 2009 SMAN 1 Napabalano Gelar Aksi Sosial, Berbagi Kebahagiaan dengan 50 Paket Sembako

Berita Terbaru